Operasi Matematika Pada Java Netbeans

Selamat  Datang kembali lagi ke Kelas Makul Ngoding ini, :D

Oke disini saya akan mengisi materi tentang Mengenal Operator Matematika Pada Java. Untuk membuat sistem operasi matematika, dibutuhkan sebuah operatornya. Disini saya akan menjelaskan tentang jenis-jenis operator yang ada pada java ya guys. beberapa jenis operator matematika yaitu penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, dan modulus. 

Symbol
Funsi
+
Pemjumlahan
-
Pengurangan
*
Perkalian
:
Pembagian
%
Modulus


yakk, sudah paham kan tentang fungsi - fungsinya, sekarang kita masuk ke codingnya yukk :






Mengapa pada fungsi pembagian hasilnya hanya 2, itu dikarenakan kita memakai fungsi int, untuk mendapatkan hasil lebih tepat kita harus pakai type data double, untuk tau lebih lanjut bisa lihat disini kok santuy hehe..

Jadi ini adalah semua tentang operasi matematika pada java netbeans yang sudah saya jelaskan. jika ada pertanyaan tinggal komentar yah guys. Semoga ilmu ini bermafaat buat kalian semua.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mengerti Apa Itu Array

Selamat  Datang kembali lagi ke Kelas Makul Ngoding ini, :D Uda paham kan tentang materi sebelumnya ? yang belum baca materinya bias ...